Pengukuran Keterbacaan Teks Materi Ajar pada Siswa Sekolah Menengah Atas
DOI:
https://doi.org/10.54832/jupe2.v1i1.95Keywords:
Keterbacaan, Wacana, Formula, Grafik FryAbstract
Tingkat keterbacaan sebuah wacana akan memberi dampak pada tingkat kemampuan membaca dan pemahaman terhadap bacaan. Rumusan masalah tulisan ini bagaimanakah tingkat keterbacaan “Kearifan Lokal yang Tersisa” karya Agus Suprijono berdasarkan formula Grafik Fry. Tujuan tulisan ini untuk megetahui tingkat keterbacaan wacana tersebut dengan formula Grafik Fry. Analisis data dalam tulisan ini dilakukan dengan Grafik Fry. Hasil perhtitungan wacana ini diperoleh 6,0 jumlah kalimat, dan diperoleh 156 jumlah suku kata. Dari hasil grafik fry tersebut wacana ini cocok untuk siswa SMA kelas 10, 11, dan siswa kelas 12